Kampusiana
Berita
Harapan Pengurus UKM Melalui PESTA UII 2021
Himmah Online, Kampus Terpadu- Pengenalan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) menjadi satu di antara rangkaian kegiatan Pesona Ta'aruf Universitas Islam Indonesia (PESTA UII) di hari ketiga pada Sabtu, 11 September 2021. PESTA UII menjadi wadah bagi setiap UKM untuk melakukan...
Berita
Fathul Wahid: Selamat Datang di Kampus Pendiri Bangsa
Himmah Online, Kampus Terpadu - Pesona Ta’aruf Universitas islam Indonesia (PESTA UII) 2021 resmi dibuka pada Kamis (9/9) secara daring melalui aplikasi Zoom serta disiarkan langsung melalui Youtube. PESTA UII 2021 diselenggarakan pada 9-11 September 2021. Fathul Wahid selaku Rektor...
Berita
Gelar Vaksinasi Tahap Ketiga, Mahasiswa UII Banyak yang Tidak Hadir Vaksin
Himmah Online, Kampus Terpadu- Universitas Islam Islam Indonesia (UII) telah menggelar vaksinasi tahap ketiga. Kegiatan ini dilaksanakan di Auditorium Abdul Kahar Muzakkir pada Ahad (5/9) dengan total pendaftar 809 mahasiswa untuk dosis pertama jenis vaksin sinovac. Akan tetapi hanya...
Berita
Prodi Analisis Kimia Melaksanakan Praktikum Luring di Masa Pandemi
Himmah Online, Kampus Terpadu - Program Studi (Prodi) Analisis Kimia FMIPA UII kembali melaksanakan praktikum secara luring. Kegiatan tersebut berlangsung di Laboratorium Terpadu sejak 14-24 Juni 2021, dan dilaksanakan mulai pukul 08.00-17.00 WIB dengan melakukan percobaan empat materi praktikum. “Mulai...
Berita
Gangguan Bipolar serta Ikhtiar Menghadapinya
Himmah Online, Universitas Islam Indonesia - Hana Junjunganingtyas merupakan salah satu pengidap bipolar. Ia didiagnosis bipolar pada Agustus 2018 ketika berada di semester empat pendidikan tingginya. Sejak saat itu, ia merasa jika dirinya sudah hancur dan tidak berharga. “Saya udah...
Berita
Tumpak Hatorangan Panggabean: Selamat Jalan, Sobatku
Artidjo Alkostar, mantan Hakim Agung periode 2000-2018 dan anggota Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2019-2023 kini telah wafat. Ia menutup usia pada Minggu (28/2) akibat komplikasi yang dideritanya. Lebih dari 18 tahun Artidjo berkecimpung di dunia hukum...
Berita
Pribadi Artidjo Alkostar di Benak Firli Bahuri
Himmah Online, Universitas Islam Indonesia - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Firli Bahuri, berduka atas berpulangnya anggota Dewan Pengawas KPK, Artidjo Alkostar. Beliau dikenal sebagai sosok yang sederhana dan penuh keberanian. “Kami segenap jajaran KPK berduka atas berpulangnya Bapak Artidjo...
Berita
Sang ‘Hakim Algojo’ Tutup Usia
Himmah Online, Universitas Islam Indonesia – Mantan Hakim Agung serta anggota Dewan Pengawas KPK 2019-2023, Artidjo Alkostar, tutup usia pada Minggu, (28/02) pukul 14.00 WIB di usia 72 tahun. Kabar duka meninggalnya Artidjo disampaikan oleh Mahfud MD selaku Menteri Koordinator Bidang...
Berita
Menjawab Pertanyaan Masyarakat Perihal Vaksin di Indonesia
Himmah Online, Universitas Islam Indonesia-Program vaksinasi yang digalakkan oleh pemerintah Indonesia sejak pertengahan Januari masih menjadi kontroversial di khalayak umum terkait pengaruh efikasi (kemanjuran secara klinis) vaksin itu sendiri. Hal tersebut mendorong Lembaga Eksekutif Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan...