Berita
Berita
Tim Tanggap Bencana UII Adakan Progress Report
Tim tanggap bencana UII sedang melakukan progress report, Kamis (20/02). Acara yang digelar di kesekretariatan Mapala Unisi ini memutuskan akan memberangkatkan tim kedua ke Kediri.(Foto oleh: Asyharudin Wahyu Y.)
Oleh: Raras Indah F.
Cik Di Tiro, HIMMAH ONLINE
Kamis (20/02), tim...
Berita
FOTO: Jelang Sholat Jum’at
Bertindak cepat membersihkan masjid Baitul Qohhar UII dari abu letusan gunung Kelud, Jum’at (14/02). Masjid yang terletak di Jl. Cik Di Tiro no 1 ini akan digunakan untuk sholat Jum’at berjamaah.(Foto oleh: Revangga Twin T.)
Berita
FOTO: SD pun Libur
Sekolah dasar meliburkan aktitas belajar mengajar, Jum’at (14/02). Kesempatan ini justru dimanfaatkan beberapa murid untuk bermain abu letusan gunung Kelud.(Foto oleh: Asyharuddin Wahyu Y.)
Kampusiana
Hasil Rapat Senat Pemilihan Rektor
Berikut hasil Rapat Senat Terbuka terkait pemilhan rektor UII:
1. Prof. Hadri Kusuma Ph. D (FE): 37
2. Prof. Mochamad Teguh Ph. D (FTSP): 33
3. Prof. Jawahir Thontowi Ph. D (FH): 28
4. Nandang Sutrisno Ph. D (FH): 16
5. Prof. Sarwidi Ph. D (FTSP):...
Kampusiana
Bersaing dalam Rencana Aksi
Kelima calon rektor mengikuti Presentasi Rencana Aksi di Auditorium Kahar Muzakir Selasa (4/2). Masing-masing calon rektor memaparkan kebijakan, langkah konkret, dan target mereka jika terpilih nanti. (Foto oleh: Novita Dwi K.)
Oleh: Diah Dwi D.
Kampus Terpadu, HIMMAH ONLINE
Rangkaian agenda Pemilihan...
Berita
Mari Elka: Buku Rudi Patut Mendapat Apresiasi
Indra Sjafri, Pelatih Tim Nasional U-19 menandatangani buku otobiografinya berjudul “Indra Sjafri: Menolak Menyerah” di Ballroom Hotel UNY, Minggu (2/2). Dalam buku tersebut, Indra Sjafri diceritakan selalu berjuang dalam menorehkan kesuksesannya. (Foto oleh: Moch. Ari Nasichuddin)
Oleh: Yuyun Novia S.
Yogyakarta,...
Berita
Peduli Skizofrenia
Oleh: Arga Ramadhan
Condong Catur, HIMMAH ONLINE
Minggu (02/02) Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia (KSPI) regional Yogyakarta melaksanakan psikoedukasi untuk meningkatkan kepedulian masyarakat kepada penderita Skizofrenia di Aula Rumah Sakit Condong Catur. Peserta yang hadir cukup beragam mulai dari caregiver, Orang Dengan...
Berita
Jogja Tanggap Bencana
Oleh: Ferry Firmansyah A.
Yogyakarta, HIMMAH ONLINE
Sabtu (25/01) pemerintah DIY mengadakan apel gabungan tanggap bencana dihalaman Keraton Yogyakarta. Peserta upacara terdiri dari Tentara Nasional Indonesia (TNI), Polisi Republik Indonesia (Polri), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Organisasi Masa (Ormas) dan para...
Kampusiana
Berdialog Menimbang Calon Rektor
Dari kiri ke kanan Prof Jawahir Thontowi, Nandang Sutrisno. Prof. Sarwidi, Prof Mochamad Teguh, dan Prof.Hadri Kusuma, duduk sejajar saat memaparkan Action Plan mereka jika nanti terpilih menjadi rektor UII periode 2014-2018 di GKU Sardjito Sabtu (25/1). (Foto oleh:...