Berita

Gundul Berarti Peduli

HIMMAH ONLINE, Sleman – Dalam rangka launching Yayasan Kasih Anak Kanker Jogja (YKAKJ) mengajak para pengunjung Jogja City mall untuk berpartisipasi membantu dan peduli terhadap anak-anak kanker di Jogja pada Minggu (30/12). Tema yang diusung yakni “Berani Gundul Lawan Kanker...

Mengekspos Jajanan Tradisional kepada Anak-Anak

HIMMAH ONLINE, Condongcatur – Dalam rangka memperkenalkan makanan tradisional kepada generasi muda khususnya anak-anak TK, pihak Taman Kuliner Yogyakarta bekerja sama dengan Kelompok Wanita Tani dari Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabupaten Sleman menyelenggarakan Parade Kesenian dan Jajanan Tradisional 2014. Acara ini...

Usaha Menuju Akreditasi A Prodi Ilmu Komunikasi Uii

HIMMAH ONLINE, Kampus Terpadu – 22 Agustus 2014 Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) telah meresmikan perubahan akreditasi prodi Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia (UII) dari C menjadi A. “Prestasi itu adalah kerja keras semua pihak mulai dari mahasiswa, alumni,...

BBM Naik, Harga Ikan Turun

HIMMAH ONLINE, Bantul – Kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) memberikan dampak pada semua sektor seperti sektor perikanan. Ditemui Rabu (26/11) Tugiran, nelayan Pantai Depok Yogyakarta, mengatakan bahwa biaya melaut naik. Saat musim kemarau dalam waktu 3 bulan nelayan hanya bisa...

Pengenalan Ular Sejak Dini Melalui Seminar Ular

HIMMAH ONLINE, Yogyakarta – Dalam rangka memeriahkan ulang tahun Yayasan Sioux yang ke-11, tepatnya pada 23 November 2014, Yayasan Sioux ular Indonesia menyelenggarakan acara dengan mengusung tema “Melangkah Lebih Tegas Upaya Penyelamatan Ular Indonesia”. Acara yang berlangsung pada tanggal 23...

Ngayogjazz 2014, Mengajak Memulai Kehidupan yang Baru Lagi

HIMMAH ONLINE, Sleman – Pentas musik jazz tahunan yakni Ngayogjazz telah memasuki tahun kedelapan sejak pertama kali diadakan pada November 2007. Ngayogjazz yang selalu diselenggarakan pada November tahun ini (22/11) berlokasi di Desa wisata Brayut, Pandowoharjo, Sleman, Yogyakarta yang tahun...

Aksi Tolak Kenaikan Harga BBM, Masyarakat Diharapkan Lebih Ingin Tahu

HIMMAH ONLINE, Yogyakarta – Jumat, 21 November 2014, Aliansi Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menggelar aksi menolak kebijakan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM). Aksi ini digelar di sepanjang Jalan Kolombo dimulai dari kampus UNY hingga...

Kebijakan Manajemen Parkir Kampus Terpadu UII

Himmah Online -  Jumlah mahasiswa baru tahun 2014 Universitas Islam Indonesia (UII) mengalami peningkatan drastis. Dari tahun sebelumnya yang hanya 5034 kini menjadi 6441. Peningkatan jumlah tersebut belum diimbangi dengan kebutuhan sarana dan prasarana yang ada, khususnya sarana parkir...

Rebranding Logo Jogja, Wajah Baru Jogja

HIMMAH ONLINE,Yogyakarta – Persiapan menjelang Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) makin gencar dilaksanakan di kota-kota di negara anggota ASEAN termasuk kota pelajar Yogyakarta. Rebranding logo Yogyakarta menjadi salah satu program yang dilakukan oleh pemerintah daerah dibantu oleh warga kota. Pemda dan tim...

Rekomendasi

Populer

Skip to content