Regional
Berita
KDRT Meningkat Selama Pandemi: Mengenal Sebab dan Pemulihannya
“Kasus KDRT selama pandemi meningkat drastis. Persoalan ketimpangan gender masih menjadi kiblat di balik kasus-kasus yang ditangani konselor dan komunitas advokasi. Pemulihan dan bantuan yang tepat diperlukan untuk memutus rantai KDRT.” Himmah Online, Yogyakarta - Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT)...
Berita
Negara Masih Represif Terhadap Kebebasan Akademik di Kampus
Suparman Marzuki dan Haris Azhar menyampaikan persoalan antara negara dan kebebasan akademik di kampus dalam diskusi publik "Menyoal Kebebasan Akademik di Kampus" yang digelar oleh FKPH UII pada Senin (1/6) lalu.
Berita
14 Tahun Kejahatan Lumpur Lapindo dan Dampak Kegiatan Ekstraktif yang Belum Usai
Foto dari Rere Christanto, WALHI JATIM
Berita
Kisah Di Balik #GejayanMemanggilLagi
Himmah Online, Yogyakarta - Jam menunjukan pukul 12.00. Massa aksi tampak bergerak dari Taman Pancasila Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berjalan ke titik aksi di Persimpangan Gejayan. Sekitar seratusan massa aksi yang sudah sampai langsung membuat lingkaran dan mempersiapkan podium. Tampak...
Berita
Aksi Diam Wagenan: Upaya Gagalkan Omnibus Law
Himmah Online, Yogyakarta - Jaringan Masyarakat Peduli Iklim (JAMPIKLIM) Yogyakarta mengadakan “Aksi Diam Wagenan” sebagai respon dan upaya penggagalan RUU Omnibus Law. Aksi berlangsung pada Jumat, 28 Februari 2020 di depan Gedung Agung Yogyakarta.Adi, selaku koordinator lapangan menegaskan aksi...
Berita
Diskusi “Omnimbus Law Cipta Kerja Atau Cipta Masalah?”, Bhima Yudistira: Pemerintah Salah Kaprah
Himmah Online, Yogyakarta - Bhima Yudistira, selaku peneliti dari Institute for Development of Economics and Finances (INDEF) Jakarta, menyoroti masalah RUU Cipta Kerja saat menjadi pembicara di diskusi terbuka KM UII bertema “Omnimbus Law Cipta Kerja Atau Cipta Masalah”...
Berita
Serikat Buruh Vs Investor Dalam RUU Cipta Kerja
Himmah Online, Yogyakarta - Masifnya kritikan dan penolakan tentang RUU Cipta Kerja melatarbelakangi diskusi publik berjudul “Omnibus Law Cipta Kerja; Dari Cilaka Menjadi Petaka”.Diskusi ini dimotori oleh Dewan Pemimpin Daerah Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta -...
Berita
RUU PKS: Bagaimana Hukum Melindungi Perempuan dari Kekerasan Seksual?
Himmah Online, Yogyakarta - Women March Yogyakarta bersama dengan Lavender Study Club dan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Yogyakarta mengadakan diskusi mengenai urgensi pengesahan RUU PKS. Diskusi yang berjudul “Mau Dibawa Ke Mana RUU PKS?” diadakan pada Senin, 3 Februari...
Berita
Mosi Tidak Percaya Oleh Mahasiswa Pada DPR Semakin Menguat
Himmah Online, Yogyakarta – Forum Badan Eksekutif Mahasiswa Daerah Istimewa Yogyakarta (FBD) melaksanakan aksi demonstrasi di depan Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta (DPRD DIY) pada Senin, 30 September 2019. Aksi demonstrasi tersebut merupakan bentuk respon mahasiswa...