Regional

Mahasiswa Se-DIY Menggelar Aksi Tolak UU MD3

Himmah Online, Yogyakarta-Selasa, 20 Maret 2018 beberapa elemen mahasiswa Yogyakarta menggelar aksi yang dinamai “Gerakan Solidaritas Menolak Revisi UU MD3.” Aksi tersebut diikuti oleh 81 organisasi mahasiswa Yogyakarta seperti BEM KM UGM, DPM FH UMY, DPM UII, dan BEM...

Gelombang Penolakan RKUHP

Himmah Online, Yogyakarta – Sekelompok massa aksi yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Yogyakarta Untuk Reformasi KUHP mengadakan aksi berjalan kaki dari DPRD Yogyakarta, lalu Kantor Kepatihan DIY, dan berakhir titik 0 KM Yogyakarta pada Senin, 12 Februari 2018. Aliansi ini...

Sewindu Haul Gusdur: Menjadi Gus Dur Menjadi Indonesia

Himmah Online, Yogyakarta – Sekelompok anak muda yang tergabung dalam komunitas Gusdurian mengadakan Ziarah Budaya dalam rangka memperingati sewindu haul Gus Dur di Auditorium Driyakara Universitas Sanata Dharma (USD) pada Senin, 6 Februari 2018 lalu. Acara malam itu turut dihadiri Nyai Shinta...

Mereka yang Masih dan Akan Tetap Melawan

HIMMAH Online, Yogyakarta – “Kalaupun Angkasa Pura merobohkan rumah saya, saya akan tetap bertahan di dalam rumah. Itu sudah saya sepakati bersama istri dan anak-anak saya, Mas.” Dengan mimik wajah dibuat tegar, Tri Marsudi (39 tahun) menjawab pertanyaan saya terkait...

Maulid Nabi di Tengah Penggusuran Kulon Progo

HIMMAH ONLINE, Yogyakarta – Jumat, 1 Desember 2017, warga Desa Temon, Kecamatan Palihan, Kabupaten Kulon Progo menggelar peringatan Maulid Nabi 1439 Hijriah di halaman Masjid Al-Hidayah  dengan tema Mengenang Semangat Perjuangan Nabi Muhammad SAW: Menanamkan dan Mempertahankan Lahan Adalah...

Penolakan Warga Terhadap Pembangunan Hotel di Pegunungan Sewu

Himmah Online, Yogyakarta. Kantor Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Yogyakarta lebih tepatnya berada di Jl. Nyi Pembayun, Prenggan, Kotagede, Kota Yogyakarta. Pada siang hari sekitar pukul 11.00, Rabu, 07 November 2017 ramai didatangi oleh lebih dari 40 elemen masyarakat yang...

Aksi Penolakan Kriminalisasi Petani

Minggu, 24 September 2017, Tugu Jogja menjadi titik kumpul mahasiwa dari berbagai kampus di perguruan tinggi yang ada di Daerah Istimewa Yogyakarta. Mereka sedang mengikuti aksi yang digelar oleh Aliansi Peduli Petani (API) dalam rangka memperingati Hari Tani Nasional....

Polemik Ladang Pertanian dan Kebijakan Pemerintah

Himmah Online, Yogyakarta – Diskusi dengan tema “Menanam Adalah Melawan” dilaksanakan di Gedung PAUD Nurul Hikmah, Dusun Turgo, Desa Purwobinangun, Pakem, Yogyakarta pada Rabu, 31 Mei 2017 bertepatan dengan Hari Anti Tembakau Sedunia. Acara yang dimotori oleh Komite Nasional...

Aksi Solidaritas Pembebasan Dua Mahasiswa LPM BOM ITM

Himmah Online, Yogyakarta – Puluhan massa aksi berkumpul di Gedung Parkiran Abu Bakar Ali pada Rabu, 17 Mei 2017. Mereka tergabung dalam beberapa Aliansi seperti, Perhimpunan Pers Mahasiswa Indonesia (PPMI), Persatuan Perlawanan Rakyat Indonesia (PPRI) dan Liga Forum Study...
Skip to content