Kampusiana

Ospek Santai “Semata” FE

Mahasiswa baru Fakultas Ekonomi menikmati rangkaian acara Semata, Sabtu (07/09). Panitia mendatangkan grub band Chicken Little dan Groovin Street dalam acara tersebut .(Foto oleh: Asyharuddin Wahyu Y.) Oleh: Fikrinisa’a Fakhrun Hakim Fakultas Ekonomi – Himmah Online Ospek yang sering dikaitkan dengan hal-hal...

Ada Banyak Balon di Semata

Pembukaan Semata Fakultas Ekonomi ditandai dengan pelepasan balon oleh Diana Wijayanti selaku Wakil Dekan FE (kanan), Sabtu (07/09). Semata akan diselenggarakan selama dua hari ke depan.(Foto oleh: Asyharuddin Wahyu Y.)   Oleh: Fikrinisa’a Fakhrun Hakim Fakultas Ekonomi – Himmah Online Kamis  pagi, ospek...

SERUMPUN: MENGUBAH APATISME MENJADI SENSE OF BELONGING

Oleh : Kholid Anwar Kampus Terpadu – Himmah Online Stadium General Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) diadakan di dalam Gedung Auditorium Kahar Muzakir pada Sabtu (07/09). Seluruh mahasiswa baru yang hadir mengikuti rangkaian kegiatan dengan tertib dari pukul 09.00–11.30...

SERUMPUN KALI INI MENGHARUSKAN MABA MENGINAP

Sus Budiharto selaku Dekan Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) membuka kegiatan serumpun 2013 pada Sabtu (07/09). Serumpun kali ini mengharuskanmahasiswa baru untuk menginap satu malam. (Foto oleh: Kholid Anwar)   Oleh : Kholid Anwar  Kampus Terpadu – Himmah Online Semarak Ta’aruf...

MEMBUKA MATA MABA LEWAT PENGENALAN LEMBAGA

Indra Miftah F., Ketua LEM FTI periode 2012-2013 sedang mengisi materi kelembagaan kepada mahasiswa baru pada Sabtu (07/09). (Foto oleh: Ayoni Sulthon)   Oleh Riesky Diyanti P. Kampus Terpadu – Himmah Online Pekan ta’aruf (Pekta) Fakultas Teknologi Industri (FTI) Universitas Islam Indonesia...

Fantastik Resmi Dibuka

Wakil Dekan FIAI, Nanang Nuryanta (kiri) memperkenalkan jajaran dekanat FIAI dalam pembukaan Fantastik pada Sabtu (07/09). (Foto oleh: Ayoni Sulthon) Oleh: Alfa Nur Sabila Kampus Terpadu – Himmah Online Pekan ta’aruf (Pekta) Fakultas Ilmu Agama Islam (FIAI) atau yang dikenal dengan nama...

Ketidakpastian Distribusi Baksos Pesta 2013

Tampak salah satu barang Bakti sosial (Baksos) dari mahasiswa baru yang dikumpulkan saat hari pertama Pesona ta’aruf (Pesta), Selasa (03/09). Rencananya, hasil baksos akan didistribusikan pada H+1 Pesta 2013. (Foto Oleh: Muh. Rahmat Akbar)   Oleh :Laras Haqkohati Seputar Kampus- Himmah Online  Bakti...

Mahasiswa Baru Tumbang di Masta Pertama

Di hari pertama Masa ta’aruf (Masta) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), banyak peserta jatuh sakit. Hal ini membuat Staf Departemen Kesehatan kewalahan.(Foto oleh : Muh. Rahmat Akbar) Oleh : Yuyun Novia S. Seputar Kampus – Himmah Online Hari pertama Masta...

Gaya Baru Mendisiplinkan Panitia Masta

Hukuman bagi panitia yang terlambat saat acara Masa ta’aruf (Masta) pada Jum’at (06/09). Tindakan ini dilakukan untuk mendisiplinkan panitia.(Foto Oleh : Muh. Rahmat Akbar) Oleh:  Yuyun Novia S. Seputar Kampus – Himmah Online Tahun ini, aturan baru diberlakukan bagi panitia Masa ta’aruf...
Skip to content